PEMBANGUNAN JALAN PAVING BLOK KP. KUKUN RT.001/RW.001

Pembangunan jalan paving blok di Kp. Kukun RT.001/RW.001 Desa Parigi Kecamatan Cikande Kabupaten Serang Provinsi Banten dengan volume (P.31M X L.1,5M)(P.45M X 1M) Pembangan insfrastruktur ini berasal dari Anggaran Dana Desa (ADD)

Ketua RT Kp. Kukun, sangat berterimakasih kepala Pemerintah Desa Parigi yang telah mengabulkan usulan kami untuk masyarakat ”Ucapnya Bpk DAHLAN

Kepala Desa Parigi merespon kegiatan tersebut bahwa, di wilayah Kp. Kukun khususnya akan selalu jadi prioritas kerna masih banyak gang-gang yang jalan nya masih hancur, insyaallah setiap tahun nya akan kami bangun 1/1 agar semua masyarakat merasakan jalan yang kini sudah layak dilalui.“H. IMAM HAERUL FALAH”

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Keranjang Belanja
Scan the code